Gim PUBG Kantongi 30 Juta Pemain


Tanpa diragukan lagi, gim PlayerUnknown’s Battlegrounds alias PUBG merupakan salah satu gim terpopuler di dunia tahun ini.

Seberapa populer gim ini? Dikonfirmasi, gim PUBG baru mengantongi 30 juta pemain di PC dan Xbox One. Padahal, gim ini baru lepas dari program Early Access di Steam selama sekitar sembilan bulan.

Nasib baik PUBG tak hanya terjadi baru-baru ini karena semenjak meluncur Maret 2017, gim ini sudah memecahkan rekor.

Gim ini bahkan berhasil tembus angka satu juta pemain saat meluncur di Xbox One hanya dalam waktu 48 jam. PUBG juga telah terjual lebih dari 20 juta kopi di PC.

"Kesuksesan PUBG saat ini membuat kami terpacu untuk menghadirkan gim sebaik mungkin di masa mendatang," tulis PUBG Corp sebagaimana dikutip dari pernyataan resminya, Senin (25/12/2017).

Pengembang pun berjanji untuk selalu memperbaiki dan menyempurnakan pengalaman gim bergenre Battle Royale ini, dengan memperkenalkan konten-konten baru di dalam PUBGsecara berkala.

Tencent Rilis PUBG di Tiongkok


Gim ini bahkan berhasil tembus angka satu juta pemain saat meluncur di Xbox One hanya dalam waktu 48 jam. PUBG juga telah terjual lebih dari 20 juta kopi di PC.

"Kesuksesan PUBG saat ini membuat kami terpacu untuk menghadirkan gim sebaik mungkin di masa mendatang," tulis PUBG Corp sebagaimana dikutip dari pernyataan resminya, Senin (25/12/2017).

Pengembang pun berjanji untuk selalu memperbaiki dan menyempurnakan pengalaman gim bergenre Battle Royale ini, dengan memperkenalkan konten-konten baru di dalam PUBGsecara berkala.

Sumber:http://tekno.liputan6.com/read/3204236/gim-pubg-kantongi-30-juta-pemain


Komentar